Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

Download Lengkap Modul Ajar Kurikulum Merdeka Kelas 4

Modul Ajar Kurikulum Merdeka Kelas 4. Kurikulum Merdeka Belajar disebut juga dengan kurikulum prototype atau kurikulum 2022.

Pada Kurikulum Merdeka Belajar, terdapat modul ajar untuk guru Sekolah Dasar (SD) sebagai landasan pembelajaran.

Sebagaimana diketahui bersama menjelang kegiatan mengajar aktif semester ganjil tahun 2022/2023, membutuhkan modul ajar di Kurikulum Merdeka Belajar.

Walaupun demikian, bagi sekolah yang masih melaksanakan kurikulum 2013 juga dapat menggunakan modul ajar sebagaimana di Kurikulum Merdeka Belajar.

Untuk itulah terdapat referensi perangkat ajar berupa “contoh modul ajar mata pelajaran matematika kelas empat yang merupakan fase dalam Kurikulum Merdeka”.

Diketahui pula sekolah dasar memiliki berbagai mata pelajaran yang harus dipelajari siswa.

Diantara mata pelajaran tersebut adalah matematika, bahasa Indonesia, IPA, dan pendidikan agama dan berbagai mata pelajaran lainnya.

Masing-masing mata pelajaran tersebut membutuhkan modul ajar sebelum dimulainya atau melakukan pembelajaran aktif di kelas.

Modul ajar dapat disebut pula atau masuk dalam perangkat pembelajaran untuk guru sebagaimana ketentuan yang berlaku.

Sementara itu, dalam modul ajar, biasanya dibuat per materi atau tema pembelajaran masing-masing mapel.

Termasuk pula untuk modul ajar pelajaran matematika jenjang Sekolah Dasar (SD) untuk kelas 4 SD.

Kali ini, akan dibagi modul ajar mata pelajaran matematika kelas 4 SD Kurikulum Merdeka Belajar.

Hal tersebut sesuai dengan buku matematika dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) berjudul belajar bersama temanmu volume 1 dan 2.

Selanjutnya silakan anda Download modul ajar buku matematika kelas 4 SD volume 1 dan 2. DOWNLOAD DISINI

Diketahui bahwa buku matematika kelas 4 SD volume 1 dan 2 disiapkan oleh Pemerintah dalam rangka pemenuhan kebutuhan buku pendidikan yang bermutu, murah, dan merata.

Modul Ajar Kelas 4 yang admin blog juragandesa.id bagikan ini sudah sesuai dengan amanat dalam UU No. 3 Tahun 2017. Buku matematika kelas 4 SD volume 1 dan 2 disusun dan ditelaah oleh berbagai pihak di bawah koordinasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemdikbud Ristek).

Penelusuran terkait
  • modul ajar kelas 4
  • modul ajar kelas 4 sekolah penggerak
  • modul ajar bahasa indonesia kelas 4 sekolah penggerak
  • modul ajar pkn kelas 4 sekolah penggerak
  • download modul ajar sekolah penggerak
  • modul ajar kelas 4 sekolah penggerak semester 2
  • contoh modul ajar kurikulum prototype
  • contoh modul ajar sekolah penggerak pdf